Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

NITYA/YULFIRA GAGAL MASUK SEMIFINAL

Gambar
      Semarang  - Pemain ganda putri unggulan Indonesia, Nitya Krishinda Maheswari kembali beraksi dalam suatu Turnamen International pasca pulih dari cedera lutut yang dideritanya. Tak lagi berpasangan dengan Greysia Polli kini Nitya berpasangan dengan Yulfira Barkah dalam turnamen USM International Challenge 2017 pada tanggal 24-29 Oktober 2017 di Semarang.         USM International Challenge 2017 ini merupakan turnamen perdana Nitya Krishinda Maheswari setelah absen sejak kalah pada perempat final French Open Superseries 2016 Desember lalu. Dalam comeback perdananya, Nitya Krishinda Maheswari/Yulfira Barkah berhasil mengandaskan pasangan Dhea Bunga Anjani/Dinda Dwi dengan skor 21-14 21-19 pada Round 1,  Rabu (25/7) .        Selanjutnya Nitya/Yulfira yang menempati unggulan nomer 5 pada turnamen ini pada round 2 akan menghadapi Rayhan Vania Salsabila/Putri Andini,  Kamis (26/7) . Jika lolos ke perempat final kemungkinan besar akan menghadapi sesama pasangan Pelatnas PBSI Cipayu

Comeback Nitya Krishinda Maheswari Dengan Pasangan Baru

Gambar
                                                                                       photo by : Selly Pertiwi Nitya Krishinda Maheswari/Yulfira beraksi pada USM International Challange 2017 di Semarang (25/7).       Semarang - Pemain ganda putri unggulan Indonesia, Nitya Krishinda Maheswari kembali beraksi dalam suatu Turnamen International pasca pulih dari cedera lutut yang dideritanya. Tak lagi berpasangan dengan Greysia Polli kini Nitya berpasangan dengan Yulfira Barkah dalam turnamen USM International Challenge 2017 pada tanggal 24-29 Oktober 2017 di Semarang.         USM International Challenge 2017 ini merupakan turnamen perdana Nitya Krishinda Maheswari setelah absen sejak kalah pada perempat final French Open Superseries 2016 Desember lalu. Dalam comeback perdananya, Nitya Krishinda Maheswari/Yulfira Barkah berhasil mengandaskan pasangan Dhea Bunga Anjani/Dinda Dwi dengan skor 21-14 21-19 pada Round 1, Rabu (25/7) .        Selanjutnya Nitya/Yulfira yang menempati un